
Padang|Detik24jam.com–Plh Danramil 07/Bungus Lettu Ctp Rahmad Yudhi Bhakti, turun langsung memantau proses normalisasi sungai di wilayah bersama dengan unsur Kelurahan Teluk Kabung di RT 02 RW 03, Kamis(09/01/25)
Langkah itu dilakukan sebagai upaya mitigasi bencana banjir yang kerap terjadi akibat pendangkalan sungai dan curah hujan tinggi.
Plh Danramil 07/Bungus juga menyampaikan apresiasinya kepada semua pihak yang telah berpartisipasi dalam kegiatan ini. “Kami berharap normalisasi sungai ini dapat membawa dampak positif bagi masyarakat sekitar”, terutama dalam mencegah terjadinya banjir yang selama ini menjadi kekuhawatiran bersama.
“Kegiatan ini bertujuan untuk memperlancar aliran air dan mencegah potensi banjir. Kami bekerjasama dengan berbagai pihak agar normalisasi sungai ini dapat selesai tepat waktu dan memberikan dampak positif bagi masyarakat sekitar,” ujarnya.(Pendim 0312/Padang)
Berita Sebelumnya..
Masyarakat Puas Dengan Kinerja Kepolisian Jaga Lingkungan Saat Masa Mudik
Mutasi Jabatan di Jajaran Kepolisian Polres Pessel, Dua Kasat dan Satu Kapolsek Resmi Berganti
Kakorlantas: Hingga 1 April 2025, 1,9 Juta Kendaraan Keluar Jakarta